KIAT DAN SARAN

Orang Tua
Strategi Sabotase Percakapan 2 : Tips Membangun Situasi Sulit untuk Memancing Anak Bicara

Walau terdengar seperti menciptakan situasi stress pada anak, strategi sabotase percakapan sebenarnya memiliki manfaat yang sangat banyak untuk melatih anak bicara. Sekadar mengingatkan kembali, bahwasannya waktu yang paling tepat untuk mengembangkan kemampuan berbahasa pada anak Anda adalah, saat terjadi interaksi yang baik antara orang tua dan anak, selama menjalani rutinitas harian mereka. Hal ini disebabkan